Cara Membuat Link Laman Terbuka di Tab Baru - Petir Fenomenal
Headlines News :
Home » » Cara Membuat Link Laman Terbuka di Tab Baru

Cara Membuat Link Laman Terbuka di Tab Baru

Ditulis Oleh Joy Johari pada Sabtu, 04 Januari 2014 | 03.49

Cara Membuat Link Laman Terbuka di Tab Baru . Sahabat blogger, sebelumnya saya mohon maaf atas pembiasan judul di atas. Cara Membuat Link Laman Terbuka di Tab Baru ini sebenarnya tidak harus memakai kata ‘laman’. Sebab laman yang saya maksud dalam judul ini adalah seperti yang diilustrasikan oleh gambar yang ditunjuk panah di bawah ini.

Mengapa tidak harus menggunakan kata laman? Karena link yang akan terbuka ke tab baru (new tab) itu bukan hanya link yang ada di laman tersebut, akan tetapi termasuk link yang ada di sidebar atau widget juga akan terbuka di tab baru jika diklik, dan ini akan aktif secara otomatis. Ini sebenarnya akan menguntungkan bagi blog kita. Walaupun link mengarah ke situs orang lain, visitor tetap tidak meninggalkan blog kita. Tidak masalah, kan? Ok, kalau tetap berminat lanjutkan membacanya untuk mengikuti aturan mainnya, yang sudah tahu silahkan abaikan tutorial ini.
1. Login ke blogger Anda
2. Klik bagian yang ada panahnya, lalu klik Template

3. Kemudian klik Edit HTML
4. Cari kode   </head>   gunakan Ctrl+F untuk mencari kode itu.
5. Setelah ketemu kode   </head>  , masukkan kode di bawah ini tepat di atasnya
<base target="_blank"/>
6. Simpan template >> beres.
Terima kasih atas kunjungannya, semoga bermanfaat.
Share this article :

Diposting Oleh : Joy Johari ~ http://petir-fenomenal.blogspot.com/

Artikel Cara Membuat Link Laman Terbuka di Tab Baru ini diposting oleh Joy Johari pada hari Sabtu, 04 Januari 2014. Terimakasih atas kunjungan Anda serta kesediaan Anda membaca artikel ini. Kritik dan saran dapat Anda sampaikan melalui kotak komentar. Semoga Artikel Cara Membuat Link Laman Terbuka di Tab Baru ini bermanfaat.

Silahkan Klik Untuk Memasang Widget Ini!

1 komentar:

Terima kasih atas kunjungan Anda semoga bermanfaat. Silahkan tinggalkan komentar, mohon jangan mencantumkan link live atau spam ! Berkomentarlah dengan bahasa yang santun !

http://petir-fenomenal.blogspot.com/p/pesan-kalakat-dimsum-serang.html
Banner santri

HIKMAH

Artikel Paling Sering Dibaca Pengunjung

Recommended Post Slide Out For Blogger

Total Tayangan Halaman

Komentar Teranyar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. Petir Fenomenal - All Rights Reserved
Template Design by Creating Website Redesign by Petir Fenomenal